Koramil 1005-09/Anjir Pasar Bersama Ketua Ranting Persit KCK Ranting-10 Berikan Bantuan Kepada Anak Stunting

    Koramil 1005-09/Anjir Pasar Bersama Ketua Ranting Persit KCK Ranting-10 Berikan Bantuan Kepada Anak Stunting
    Koramil 1005-09/Anjir Pasar Bersama Ketua Ranting Persit KCK Ranting-10 Berikan Bantuan Kepada Anak Stunting

    BARITO KUALA-Dalam rangka mengurangi resiko stunting pada Anak-anak Babinsa Ramil 1005-09/Anjir Pasar beserta anggota Persit KCK Ranting 10 menyambangi PAUD Negeri Anjir Pasar dan PAUD KB Pertiwi Ds. Hilir Masjid  di wilayah Kec. Anjir Pasar Kab.Batola.Jumat(06/01/2023)


    Kepedulian Koramil 1005-09/Anjir Pasar bersama Ketua Ranting Persit KCK Ranting 10 serta pengurus dan Babinsa yang merupakan Bapak Asuh terhadap anak stunting di wilayah Kecamatan Anjir Pasar 

    Penyampaian Ketua Ranting 10 Ny. Heny Haris Santo pemberian bantuan makanan tambahan tersebut, diharapkan dapat membantu memenuhi kebutuhan asupan gizi anak balita yang beresiko stunting dan mengalami Stunting.

    Harapan Ketua Ranting 10 Ny. Heny Haris Santo bagi anak-anak balita yang beresiko Stunting dan mengalami Stunting khususnya diwilayah Kecamatan Anjir Pasar dapat dicegah dengan menjaga kesehatan ibu hamil, asupan Gizi tambahan dan konsumsi susu balita serta Vitamin.

    Bantuan yang kita berikan ini, sebagai bentuk kepedulian dan upaya kita dalam mendukung program pemerintah untuk menuntaskan kasus anak-anak yang beresiko stunting, ” pungkas Ketua Ranting 10 Ny. Heny Haris Santo.(PENDIM 1005)

    batola
    Maskuri

    Maskuri

    Artikel Sebelumnya

    Kodim 1001/HSU-BLG Gelar Jalan Sehat Dan...

    Artikel Berikutnya

    Kapolsek LAS Berdialog Kamtibmas Dalam Jum'at...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Pantauan Liputan Media dalam 1 Bulan Terhadap 18 Anggota Dewan Asal Sumatera Barat atau 'Parle 18'
    Hendri Kampai: Menelusuri Dunia Search Engine Optimization (SEO)
    Hendri Kampai: CDN Ajaib, Misi Kilat Informasi dari Pusat ke Pelosok Negeri
    Film Pendek dan Animasi Karya Siswa SMK Budi Luhur Siap Menghiasi Layar Bioskop dalam Rilis Perdana!
    Hendri Kampai: Kabinet Merah Putih, Kembali Jadi Indonesia

    Tags